Rabu, 03 Juni 2009

Kegiatan - Kegiatan di SDN Klaseman



Dalam rangka Hardiknas, siswa - siswa SDN Klaseman mengikuti Senam Masal yang diadakan di SDN Pajurangan.






Pada waktu upacara hari Senin, SDN Klaseman kedatangan para pengawas, salah satunya Bpk, Suyitno. Beliau menjadi Pembina upacara dan memberikan pembinaan kepada siswa - siswa SDN Klaseman mengenai kekurangan - kekurangan sekaligus memberikan masukan dalam pelaksanaan upacara agar menjadi lebih baik lagi.
Setelah pelaksanaan upacara selesai, para pengawas memberikan pembinaan juga kepada Bapak dan Ibu Guru. Mereka memberikan masukan tentang kekurangan - kekurangan yang ada di SDN Klaseman agar menjadi lebih baik dan meningkatkan yang sudah baik.

2 komentar:

ELHOBELA mengatakan...

Salam Dahsyat Untuk Kemajuan Pendidikan di Indonesia! Tujuan penting pendidikan adalah membentuk manusia intelektual yang sanggup dan mampu, manusia demi manusia lain, dalam lingkup profesinya. Untuk mencapai itu, dimulai dari Elementary School yang mencetak karakter dan pribadi anak bangsa guna memantapkan langkah kemajuan masa depan.

Ratri Endah Lestari mengatakan...

sebagai alumni dari SD Klaseman saya merasa sangat senang dengan perkembangan yang terjadi di SD Klaseman. Elementary School merupakan tingkatan dasar untuk pendidikan selanjutnya. saya ingin mengucapkan terima kasih kepada bapk dan ibu guru yang sudah mendidik saya sehingga saya dapat menjadi seperti sekarang ini.
semoga bapak dan ibi guru tetap semangat mengajar. sehingga dapat mencetak para pemimpin bangsa yang berakhlak mulia....